Monday, 23 September 2013

Showa Sansoku

MyShowa growing n growing

Jenis Showa Shansoku merupakan koi yang memiliki tiga utama merah hitam putih (beni, sumi, shiroji).

Foto showa pertama, pertama dalam kondisi masih belum solid warna sumi dan beni yang belum strong. seiring waktu showa berubah warna menjadi lebih solid seperti gambar kanan. perubahan yang terjadi merupakan proses yang dilalui melalui adaptasi dari koi sendiri. Kondisi lingkungan yang cocok disinyalir menyebabkan perubahan yang cepat. beberapa kondisi umum seperti parameter suhu air, kecukupan sinar matahari, Ph, dll. akan berpengaruh besar terhadap koi.
Gen bawaan koi juga merupakan faktor penting dalam perubahan kondisi. 

kedua contoh koi jenis showa memiliki karakteristik yang cepat adaptasi terhadap lingkungan. perubahannya sangat mencolok. Perubahan sumi begitu dahsyat hingga menutupi beni dan shiroji.
Sangat menarik juga untuk menantikan perubahan-perubahan showa pada masa berikutnya...


 



No comments:

Post a Comment